Video pada pelatihan kewirausahaan online ini bertujuan untuk mengetahui format umum pencatatan transaksi keuangan, mengetahui tips menghemat waktu dengan teknologi digital, serta memahami manfaat pen...
<p>Video pada pelatihan kewirausahaan online ini bertujuan untuk mengetahui format umum pencatatan transaksi keuangan, mengetahui tips menghemat waktu dengan teknologi digital, serta memahami manfaat pencatatan dan pelaporan keuangan.<br />
<br />
Banyak pelaku usaha yang belum mencatat transaksi keuangannya karena alasan berbagai hal, seperti merasa repot, merasa belum perlu, dan sebagainya. Padahal jika dilakukan pencatatan dengan baik dan benar pelaku usaha yang ingin naik kelas bisa menghitung keuntungan bisnisnya dengan mudah, serta bisa mengakses dana pinjaman untuk kelancaran bisnisnya. Simak tips-tips agar pelaku usaha makin mahir mencatat keuangan usaha dalam video ini.</p>
<p>Video dan Kursus Online ini didukung oleh Strive Community, sebuah inisiatif filantropis global dari MasterCard Center for Inclusive Growth dan Caribou Digital, yang bertujuan untuk mendukung 5 juta bisnis kecil di seluruh dunia agar dapat bertahan tangguh dan bertumbuh.<br />
<br />
<strong>Kata kunci video:</strong> <em>pelatihan online, umkm naik kelas, bisnis digital, aplikasi POS, pencatatan keuangan, transaksi digital, pembayaran digital, aplikasi digital, laporan keuangan, dompet digital</em></p>
<p><strong>Nama narasumber:</strong> Dewi Meisari Haryanti</p>
<p><strong>Penulis naskah video: </strong>Dewi Meisari Haryanti dan Nicko Farhan Dewangga</p>
<p><strong>Tim Produksi:</strong> Kreajingga Digital Content</p>
<p><em><strong>Link Instagram:</strong></em> </p>
<p><a href="https://instagr.am/ukmindonesiaid">http://instagr.am/ukmindonesiaid</a></p>
<p>Seluruh Hak Cipta dari konten yang dihasilkan berupa video dimiliki oleh tumbu.co.id (PT Inovasi Tumbuh Inklusif)</p>
<p>Dapatkan 375 poin dengan menyelesaikan video ini dan raih kesempatan untuk konsultasi langsung dengan fasilitator atau mentor kami jika akumulasi poin pembelajaran telah melebihi 50.000.</p>
<p>Video ini diproduksi dan dipublikasikan di tumbu.co.id sejak 20 Oktober 2022</p>